Kampung Sayur

Dinas Pertanian dan Pangan
Tahun 2020
Deskripsi
kampung sayur adalah konsep inovasi mengenai kawasan lingkungan penduduk perkotaan berbasis kampung yang secara bersama -sama mengusahakan pekarangan nya secara intensif dan memanfaatkannya sebagai sumber pangan melalui penanaman aneka sayuran yang bermacam - macam dengan mempertimbangkan potensi dan kebutuhan masyarakat setempat. Tujuan dari program kampung sayur adalah adalah meningkatkan kemampuan warga dan masyarakat dalam pengelolaan pekarangan berbasis pertanian perkotaan dan meningkatkan konsumsi pangan Beragam, Bergizi, Seimbang dan Aman (B2SA) melalui pemanfaatan pekarangan rumah dan kampung secara optimal. Kegiatan dalam Kampung Sayur merupakan salah satu upaya peningkatan ketahanan dan kemandirian pangan melalui pemberdayaan masyarakat berbasis pertanian perkotaan.Kampung Sayur merupakan hasil perluasan dari program pemanfaatan pekarangan melalui penanaman sayuran yang dilaksanakan dalam suatu wilayah dan cakupan masyarakat yang lebih luas
Tidak Ada Gambar
Tidak Ada Gambar

BAGIAN UMUM DAN PROTOKOL
SEKRETARIAT DAERAH KOTA YOGYAKARTA

Kompleks Balaikota Yogyakarta Jalan Kenari No. 56 Yogyakarta 55165

KONTAK

Telepon
: (0274) 515865 ext. 173, 581 Fax.(0274) 520332
Email
: umumprotokol@jogjakota.go.id, tamupemkotjogja@gmail.com
Handphone
: +62822 4277 3344
Logo © 2022 Dinas Komunikasi, Informatika dan Persandian